Cara Membuat Blog, Mungkin anda adalah sesorang yang ingin
buat blog 2013 ala gratis atau semacamnya. Postingan membuat blog ini diharapkan bisa sebagai jalan keluar anda untuk belajar buat blog pada awal tahun baru 2013 ini.
.jpg)
Fungsi Membuat Blog
.jpg)
Keuntungan ngeblog itu banyak, bisa menjadi sarana silaturahmi, cari informasi, belajar bahkan jadi sebuah hobby yang menghasilkan, cerita penghasilan dari ngeblog bisa dilihat di Penghasilan Ngeblog .
Berikut ini kumpulan
cara buat blog Gratis . Cocok untuk pemula sepertiku yang masih menggunakan serba gratis di blognya. Bila sudah lumayan expert nanti bisa saja beralih ke CMS lain yang dinilai lebih pro, tapi menurutku sama saja kok cara bikin blog gratis maupun berbayar.
Pada awalnya di postingan ini hanya ada cara buat blog di Blogger.com (blogspot) cara membuat blog di cms lain seperti blogdetik,wordpress.com, dag dig dug, kompaisana dan lain-lain menyusul postingannya pada lain waktu.
Bukan hanya cara membuat blogger standard yang akan kupaparkan di sini tapi juga ada sedikit tips BLOG seputar blogspot yang Insya Allah bisa membuat blog yang dibuat sudah siap tempur di dunia blog Indonesia. Posting ini akan diedit secara berkala.
Cara buat Blog baru
Membuat BLOG tergolong sangat mudah. Banyak
cara buat blog yang bisa dilakukan. Ada yang membuat blog dengan versi berbayar dan ada juga yang versi Blog gratis. Tentunya dengan hasil yang berbeda. Untuk yang punya modal tentunya bisa menyewa desainer BLOG untuk membuat blognya tampil lebih baik.
Tapi kali ini kita tidak akan membahas Cara membuat Blog yang berbayar alias premium tapi kita hanya kan membahas Cara Buat BLOG gratisan Baik Itu dari Blogger Maupun Wordpress.
Untuk lebih memudahkan tutorial membuat blog gratis ini, Postingan dibagi menjadi 2 artikel:
Membuat BLOG gratis Di Blogspot / Blogger
Blogspot adalah penyedia layanan Blog gratisan milik mbah google. kenal gak? "hehehhehe" :D. Dengan blog dari blogspot anda bisa buat blog dengan gratis dengan kualitas terbaik. Siap memulai? Yuk... Pelajari Cara Membuat Blog Gratis di Blogspot
Membuat BLOG gratis Di Wordpress
Wordpress adalah juga penyedia blog gratisan selain Blogspot. Wordpres hampir sama kualitasnya dengan blog blogspot. Intinya memiliki kelebihan masing2. Dan menurut saya kualitasnya sama2 bagus kok... Pelajari Cara Membuat Blog Gratis Diwordpress
Anda bisa mempelajari
cara membuat blog diatas. Tinggal pilih pakah buat
blog blogspot atau buat
blog wordpress. Akhir kata "semoga bermanfaat".